Menghindarkan Fitnah untuk Moderasi Beragama
Siapakah yang belum pernah mendengar kata “fitnah”? Mungkin hampir setiap hari kata itu terdengar. Umumnya masyarakat memahami pengertian fitnah sebagai “segala perbuatan atau penyebaran berita yang tidak didasarkan kepada fakta”; atau secara ringkas fitnah...